Posts

Showing posts with the label SERDADU TUA REAL MADRID
Image
 Serdadu Tua Real Madrid Musim 2020/2021 Meski jiwa meronta-ronta, tapi apa daya usia memang tidak bisa di bohongi, hal ini juga berlaku untuk para serdadu Real Madrid, dari segi keterampilan jangan di tanyakan lagi, mereka memang menjadi bintang Real Madrid pada masa keemasannya, tapi dengan usia yang semakin menua, fisik yang sudah tak sekuat dulu, banyak dari mereka yang performanya berkurang, tapi ada juga yang justru menemukan titik barunya di usia yang sudah cukup menua ini. Berikut kami bahas di bawah ini 1. SERGIO RAMOS Serdadu Los Blancos yang satu ini memang masih menjadi salah satu pilar yang sangat penting, tetapi tidak seperti musim musim sebelumnya, Sergio sudah jarang bermain, baik karena cedera dan lain hal, tapi ini masih bisa di wajarkan karena mengingat umurnya yang sudah memasukan 35tahun pada akhir maret ini. 2. MARCELO Karena usia yang sudah menyentuh 32tahun sepertinya yang menjadi alasan turunnya performa Marcelo, tapi walaupun begitu di usianya yang sudah m...